LAPORAN TUGAS AKHIR PERAN PENULIS NASKAH DALAM PROGRAM DOKUMENTER TELEVISI "WARISAN LELUHUR : TARI TOPENG CIREBON"

Kharusyani, Isfa Lana (2022) LAPORAN TUGAS AKHIR PERAN PENULIS NASKAH DALAM PROGRAM DOKUMENTER TELEVISI "WARISAN LELUHUR : TARI TOPENG CIREBON". Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of LAPORAN TUGAS AKHIR PERAN PENULIS NASKAH DALAM PROGRAM DOKUMENTER TELEVISI "WARISAN LELUHUR : TARI TOPENG CIREBON"] Text (LAPORAN TUGAS AKHIR PERAN PENULIS NASKAH DALAM PROGRAM DOKUMENTER TELEVISI "WARISAN LELUHUR : TARI TOPENG CIREBON")
Preliminary_19032072.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (291kB)

Abstract

In writing this final project, the aim is to find out how the role of script writing in making television programs with a documentary format called Warisan Leluhur with the title in the first episode, namely the art "Tari Topeng Cirebon". The scriptwriter designed the program in pra-production in detail all the way to pasca-production. This documentary uses a narrative-style type of esposition (Expository) to fill in the explanations for example during the rituals that will be performed by the dancer before dancing and much more. With this, the author hopes that this documentary can make the public aware of the preservation of this mask dance itself. And it can be concluded that there is a series of preparations made before the Cirebon mask show is carried out, and the author as a scriptwriter has several stages such as when pre-writing to make ideas, and
research, then enter the writing stage making the main idea and theme, storyline, synopsis, treatment, and script. Entering the last stage, namely post-writing, the author monitors production and post-production activities to match the predetermined results.

Dalam penulisan tugas akhir ini memiliki tujuan untuk mengetahui bagaimana peran penulisan naskah dalam pembuatan program televisi dengan format dokumenter yang bernama Warisan Leluhur dengan judul pada episode pertama yaitu kesenian “Tari Topeng Cirebon”. Penulis naskah merancang
program pada pra produksi secara detail sampai ke pasca produksi. Dokumenter ini menggunakan tipe esposisi (Expository) yang bergaya narasi untuk mengisi penjelasan contohnya di saat ritual yang akan dilakukan oleh penari sebelum menari dan masih banyak lagi. Dengan ini Penulis berharap dengan dokumenter ini dapat menyadarkan masyarakat terkait pelestarian dari tari topeng ini sendiri.Dan dapat disimpulkan bahwa ada rangkaian persiapan yang dilakukan sebelum melakukan pertunjukkan tari topeng Cirebon dilaksanakan, dan penulis sebagai penulis naskah memiliki beberapa tahapan seperti di saat pra menulis melakukan
pembuatan ide, dan riset, kemudian masuk ke tahap menulis membuat ide pokok dan tema, storyline, sinopsis, treatment, dan naskah. Masuk ke tahap terakhir yaitu pasca menulis, penulis memantau kegiatan produksi dan pasca produksi agar
sesuai dengan hasil yang sudah ditentukan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Laelatul Pathia, M.I.Kom Sjamsul Ma'arif, M.Sn
Uncontrolled Keywords: Final Project, Topeng Cirebon, Art, Scriptwriter. Tugas Akhir, Topeng Cirebon, Kesenian, Penulis Naskah.
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Penerbitan > Prodi Penyiaran
Depositing User: Isfa Lana Kharusyani
Date Deposited: 09 Sep 2022 00:57
Last Modified: 09 Sep 2022 00:57
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/1054

Actions (login required)

View Item
View Item