PEMBUATAN DESAIN KONTEN KREATIF PADA INSTAGRAM @HATCHING.ACADEMY

Wahyu Pradana, Dimas (2022) PEMBUATAN DESAIN KONTEN KREATIF PADA INSTAGRAM @HATCHING.ACADEMY. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif Jakarta.

[thumbnail of PEMBUATAN DESAIN KONTEN KREATIF PADA INSTAGRAM @HATCHING.ACADEMY] Text (PEMBUATAN DESAIN KONTEN KREATIF PADA INSTAGRAM @HATCHING.ACADEMY)
Premelinary_19033040.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (237kB)

Abstract

Advertising is one of the sub-sectors of the creative industry in Indonesia which relies on creativity in its manufacture. Hatching Academy is here as a company engaged in education about the creative industry that requires Instagram social media to provide information about the creative industry in the advertising field. However, the educational content presented by Hatching Academy tends to have too much writing compared to illustrations. Therefore, the role of a Graphic Designer is needed to create creative content designs on Instagram @hatching.academy. The author uses data collection methods in the form of observation and literature study in making the final project, the result is that the author applies a visual design with a comparison of more illustrations in the content presented by Hatching Academy.

Keywords: Graphic Designer, Hatching Academy, Advertising, Industri Kreatif

Periklanan merupakan salah satu subsektor industri kreatif di Indonesia yang dalam pembuatannya mengandalkan kreativitas. Hatching Academy hadir sebagai perusahaan yang bergerak di bidang edukasi seputar industri kreatif yang membutuhkan media sosial Instagram untuk memberikan informasi seputar industri kreatif di bidang periklanan. Namun, konten edukasi yang disajikan Hatching Academy cenderung masih terlalu banyak tulisan disbanding ilustrasi. Maka dari itu, diperlukan peran seorang Graphic Designer untuk membuat desain konten kreatif pada Instagram @hatching.academy. Penulis menggunakan metode pengumpulan data berupa observasi dan studi pustaka dalam pembuatan karya tugas akhir, hasilnya penulis menerapkan desain visual dengan perbandingan lebih banyak ilustrasi pada konten yang disajikan Hatching Academy.

Kata kunci: Graphic Designer, Hatching Academy, Advertising, Industri Kreatif

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Pembimbing I : Hawa Asma Ul Husna, S.Pd., M.Hum. Pembimbing II : Daniel Nugraha, S.Ds, M.Sn.
Uncontrolled Keywords: Keywords: Graphic Designer, Hatching Academy, Advertising, Industri Kreatif Kata kunci: Graphic Designer, Hatching Academy, Advertising, Industri Kreatif
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Penerbitan > Prodi Periklanan
Depositing User: Dimas Wahyu Pradana
Date Deposited: 15 Sep 2022 08:37
Last Modified: 15 Sep 2022 08:37
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/1560

Actions (login required)

View Item
View Item