Perancangan Buku Katalog Produk Sebagai Media Promosi Di PT Andalas Utama Scientific

Prawira, Muhammad Alifa Rizqy (2022) Perancangan Buku Katalog Produk Sebagai Media Promosi Di PT Andalas Utama Scientific. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of Judul] Text (Judul)
repository ale yg bener.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

ABSTRACT
Promotion is an activity that aims to influence consumers. One form of promotional media is a book catalog. Catalog books can be used as an effective promotional media, besides that other innovations can be added so that catalog books can be multifunctional, one of the innovations is the addition of a marketing kit folder folder. PT Andalas Utama Scientific does not yet have a catalog book promotion media. This is very unfortunate considering that catalog books have an important role in the promotion of the company. The addition of a marketing kit folder innovation will be very useful for a marketing person who is doing promotions, because the marketing kit folder contains a catalog book, note paper, business cards, and pens. The method used in writing this final project is literature study and interviews. then proceed with making template designs, setting templates, making layouts, and making marketing kit folders. Making a marketing kit folder starts with sketching, digitizing sketches, and sketching layouts. From the process of designing a catalog book, it produces an efficient marketing kit for a marketing campaigner who is also useful for company promotion.
Keywords: Promotional media, catalog book design, marketing kit.

ABSTRAK
Promosi adalah kegiatan yang bertujuan untuk mempengaruhi konsumen. Salah satu bentuk media promosi adalah buku katalog. Buku katalog bisa dijadikan sebuah media promosi yang efektif, selain itu dapat ditambah inovasi lain agar buku katalog bisa multifungsi, salah satu inovasinya adalah penambahan map folder marketing kit. PT Andalas Utama Scientific belum memiliki media promosi buku katalog. Hal ini sangat disayangkan mengingat buku katalog memiliki peran penting dalam promosi perusahaan. Penambahan inovasi marketing kit folder akan sangat berguna untuk seorang marketing yang sedang melakukan promosi, karena di dalam folder marketing kit berisi buku katalog, kertas note, kartu nama, dan pulpen. Metode yang digunakan dalam penulisan tugas akhir ini adalah studi pustaka dan wawancara. lalu dilanjutkan dengan pembuatan desain template, pengaturan template, pembuatan layout, dan pembuatan folder marketing kit. Pembuatan folder marketing kit dimulai dari pembuatan sketsa, digitalisasi sketsa, layouting sketsa. Dari proses perancangan buku katalog menghasilkan sebuah marketing kit yang effisien untuk seorang marketing yang melakukan promosi sekaligus berguna untuk promosi perusahaan.
Kata Kunci: Media promosi, Perancangan buku katalog,marketing kit.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1.Yessy Yerta Situngkir, ST.,MT 2.Citrani Eka Lamda Nur,S.Sn
Subjects: T Technology > TR Photography
T Technology > TT Handicrafts Arts and crafts
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Teknik Grafika > Prodi Teknik Grafika
Depositing User: Muhammad Alifa Rizqy Prawira
Date Deposited: 01 Nov 2022 06:09
Last Modified: 29 Nov 2022 01:40
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/4099

Actions (login required)

View Item
View Item