Optimasi aset digital jogja painting untuk meningkatkan engagement

Syahrani Arsya, Fireliska (2023) Optimasi aset digital jogja painting untuk meningkatkan engagement. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of OPTIMASI ASET DIGITAL JOGJA PAINTING UNTUK MENINGKATKAN ENGAGEMENT] Text (OPTIMASI ASET DIGITAL JOGJA PAINTING UNTUK MENINGKATKAN ENGAGEMENT)
PRELIMINARY_20330061.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (543kB)

Abstract

Internet sering disebut sebagai media online merupakan media yang relatif umum digunakan oleh banyak orang. Menurut hasil survei Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII), akan terjadi peningkatan pada 2022–2023 sebesar 78,19% dibandingkan dengan 2021–2022. Dengan semakin pesatnya penggunaan internet, arus pertukaran informasi pun menjadi lebih cepat dan mudah. Kemu-dahan ini telah membuat jutaan orang di seluruh dunia saling berinteraksi melalui internet, sehingga memunculkan situs untuk media sosial. Selain berkomunikasi dan mencari informasi terkini. Media sosial juga merupakan cara yang sangat efek-tif untuk memasarkan produk/jasa dengan memperkenalkan bisnisnya melalui kegiatan pemasaran di berbagai platform media sosial. Jogja Painting merupakan perusahaan yang bergerak dibidang kreatif seni dengan menyediakan layanan seni mural. Perusahaan ini mengalami kendala atau kesulitan terhadap media sosial yang dikelola. Tujuan dari Tugas Akhir ini untuk menjelaskan bagaimana peran social media officer dalam mengoptimalkan Aset Digital Jogja Painting untuk Meningkatkan Engagement. Metode pengumpulan data yang dilakukan adalah dengan observasi, Studi Pustaka, dan Netnografi. Hasil analisis dan teori yang ada, Jogja Painting sudah optimal jika dibandingkan dengan kompetitor yang telah dijabarkan dan masih terbilang memiliki kinerja yang baik dalam mengoptimalkan Aset Digital yang dikelola Jogja Painting.

relatively commonly used by many people. According to the results of a survey by the Indonesian Internet Service Providers Association (APJII), there will be an in-crease in 2022–2023 of 78.19% compared to 2021–2022. With the rapid use of the internet, the flow of information exchange becomes faster and easier. This conven-ience has made millions of people around the world interact with each other via the internet, giving rise to sites for social media. In addition to communicating and looking for the latest information. Social media is also a very effective way to mar-ket products/services by introducing their business through marketing activities on various social media platforms. Jogja Painting is a company engaged in the crea-tive arts sector by providing mural art services. This company experiences prob-lems or difficulties with the social media it manages. The purpose of this Final Pro-ject is to explain the role of the social media officer in optimizing Jogja Painting's Digital Asets to Increase Engagement. Data collection methods used are observa-tion, library research, and netnography. The results of the existing analysis and theory, Jogja Painting is optimal when compared to the competitors that have been described and still has good performance in optimizing Digital Asets managed by Jogja Painting.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1. Dyama Khazim Setyadi, S.E., M.I.Kom 2. Zaenab, S.S., M.Si
Uncontrolled Keywords: Keywords: Internet, Social Media, Social Media Officer, Engagement, Jogja Painting Kata Kunci: Internet, Media Sosial, Social Media Officer, Engagement, Jogja Painting
Subjects: L Education > L Education (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Penerbitan > Prodi Periklanan
Depositing User: Fireliska Syahrani Arsya
Date Deposited: 28 Aug 2023 08:10
Last Modified: 28 Aug 2023 08:10
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/5947

Actions (login required)

View Item
View Item