Inovasi Makanan tradisional australia lamington cake dengan penambahan ekstrak kayu secang (caesalpinia sappan l.) sebagai warna alami

Putri Septianingrum, Nindya (2023) Inovasi Makanan tradisional australia lamington cake dengan penambahan ekstrak kayu secang (caesalpinia sappan l.) sebagai warna alami. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of Inovasi Makanan tradisional australia lamington cake dengan penambahan	ekstrak kayu secang (caesalpinia sappan l.) sebagai warna alami] Text (Inovasi Makanan tradisional australia lamington cake dengan penambahan ekstrak kayu secang (caesalpinia sappan l.) sebagai warna alami)
Preliminary_20710046.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)

Abstract

ABSTRACT

The secang plant is a plant whose stem is taken as a traditional medicine that has long been used because it has active compounds that act as antioxidants. This study aims to determine the characteristics and stability of secang wood. This study conducted experiments with the addition of secang wood extract concentration as a natural colorant. This research method uses hedonic sensory test method. The author's references include aroma, taste, texture and color with 25 semi trained panelists. The data that has been analyzed shows good results reaching an over acceptability value of up to 76%, this explains that the formulation with the addition of secang extract concentration can be accepted by the wider community as a food ingredient.

Keywords : Lamington cake, Sappan Wood, Natural color

Abstrak

Tanaman secang merupakan tanaman yang diambil bagian batangnya sebagai obat tradisional yang sudah lama digunakan karena memiliki senyawa aktif yang berperan sebagai antioksidan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik dan stabilitas Kayu secang. Penelitian ini melakukan eksperimen dengan penambahan konsentrasi ekstrak kayu secang sebagai pewarna alami. Metode penelitian ini memakai metode uji sensori hedonik. Acuan pada penulis meliputi aroma, rasa, tekstur dan warna dengan 25 panelis semi terlatih. Data yang sudah di analisis menunjukan hasil yang baik mencapai nilai over acceptability hingga 76%, hal ini menjelaskan bahwa formulasi dengan penambahan konsentarsi ekstrak secang dapat diterima oleh masyarakat luas sebagai bahan pangan
Kata kunci : Lamington cake; kayu secang; pewarna alami

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Pembimbing I : Ratih Titik Haryati, S.P. M.Si. Pembimbing II : Swastono Putro Pirastyo, S.Par., M.Par
Uncontrolled Keywords: Lamington cake; kayu secang; pewarna alami
Subjects: L Education > LA History of education
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Pariwisata > Prodi Seni Kuliner
Depositing User: Nindya Putri Septianingrum
Date Deposited: 21 Sep 2023 06:47
Last Modified: 21 Sep 2023 06:47
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/6940

Actions (login required)

View Item
View Item