PERANCANGAN DESAIN KALENDER MEJA TAHUN 2024 SEBAGAI BENTUK PROMOSI WISATA YANG ADA DI KOTA MEDAN

Johannes Tobing, Daniel (2023) PERANCANGAN DESAIN KALENDER MEJA TAHUN 2024 SEBAGAI BENTUK PROMOSI WISATA YANG ADA DI KOTA MEDAN. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of PERANCANGAN DESAIN KALENDER MEJA TAHUN 2024 SEBAGAI BENTUK PROMOSI WISATA YANG ADA DI KOTA MEDAN] Text (PERANCANGAN DESAIN KALENDER MEJA TAHUN 2024 SEBAGAI BENTUK PROMOSI WISATA YANG ADA DI KOTA MEDAN)
PERANCANGAN DESAIN KALENDER MEJA TAHUN 2024 SEBAGAI BENTUK PROMOSI WISATA YANG ADA DI KOTA MEDAN.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (3MB)

Abstract

Medan City is the 4th largest city in Indonesia after Jakarta, Surabaya and Bandung. As a metropolitan city, Medan has a variety of interesting and unique tours that can be an attraction for local and international tourists. These tours include historical and cultural tours. A desk calendar is an effective form of promotion to introduce a product or service to the public or the public at large. Places or tourist objects can be promoted through desk calendar products. In an effort to promote tourism in the city of Medan, it is necessary to carry out an effective marketing strategy. One marketing strategy that can be done is to design a desk calendar that contains information about tourism in the city of Medan. Thus, the desk calendar can be the right promotional media to introduce tourism in the city of Medan to the wider community. In addition, the desk calendar also has the advantage of being a relatively inexpensive promotional medium. Within one year, a desk calendar can be used by many people and placed in strategic places such as on the office desk or living room. Thus, the desk calendar can be the right promotional tool in the long term. Based on these reasons, it is necessary to design a desk calendar for 2024 as a form of tourism promotion in the city of Medan. In designing these designs, it is necessary to pay attention to factors such as the tourist information presented, attractive designs, and good production quality.
Keywords : Design, Desk Calendar, Medan, Promotion

Kota Medan merupakan kota terbesar ke-4 di Indonesia setelah Jakarta, Surabaya, dan Bandung. Sebagai kota metropolitan, Medan memiliki beragam wisata yang menarik dan unik yang dapat menjadi daya tarik bagi wisatawan lokal maupun internasional. Wisata tersebut antara lain wisata sejarah, dan budaya. Kalender meja merupakan salah satu bentuk promosi yang efektif untuk memperkenalkan suatu produk, jasa bidang kepada masyarakat atau publik secara luas. Tempat-tempat atau objek wisata dapat di promosikan melalui produk karya kalender meja. Dalam upaya mempromosikan wisata yang ada di kota Medan, perlu dilakukan strategi pemasaran yang efektif. Salah satu strategi pemasaran yang dapat dilakukan adalah dengan merancang kalender meja yang berisi informasi mengenai wisata yang ada di kota Medan. Dengan demikian, kalender meja tersebut dapat menjadi media promosi yang tepat untuk memperkenalkan wisata yang ada di kota Medan kepada masyarakat luas. Selain itu, kalender meja juga memiliki kelebihan sebagai media promosi yang relatif murah. Dalam satu tahun, kalender meja dapat dipakai oleh banyak orang dan diletakkan di tempat-tempat strategis seperti di meja kantor atau ruang tamu. Dengan demikian, kalender meja tersebut dapat menjadi alat promosi yang tepat dalam jangka waktu yang lama. Berdasarkan alasan tersebut, perlu dilakukan perancangan desain kalender meja tahun 2024 sebagai bentuk promosi wisata yang ada di kota Medan. Dalam perancangan desain tersebut, perlu memperhatikan faktor-faktor seperti informasi wisata yang disajikan, desain yang menarik, serta kualitas produksi yang baik.
Keyword : Perancangan, Kalender Meja, Medan, Promosi

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1. Sofi Andriyanti, S.Pd, M.Sn 2. Khairil Anwar, SE,S.Kom,M.Kom
Uncontrolled Keywords: Perancangan, Kalender Meja, Medan, Promosi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Polimedia Medan > Prodi Desain Grafis
Depositing User: Daniel Johannes Tobing
Date Deposited: 23 Oct 2023 07:55
Last Modified: 23 Oct 2023 07:55
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/7747

Actions (login required)

View Item
View Item