SIMAMORA,BARATA AJI (2022) LAPORAN KARYA TUGAS AKHIR FILM PENDEK ANIMASI 3D "CONNECT" (IDEA,MODELLING,TEXTURING,RIGGING)

SIMAMORA, BARATA AJI (2022) SIMAMORA,BARATA AJI (2022) LAPORAN KARYA TUGAS AKHIR FILM PENDEK ANIMASI 3D "CONNECT" (IDEA,MODELLING,TEXTURING,RIGGING). Diploma thesis, POLITEKNIK NEGERI MEDIA KREATIF.

[thumbnail of LAPORAN TUGAS AKHIR FILM PENDEK ANIMASI 3D "CONNECT" (IDEA,MODELLING,TEXTURING,RIGGING)] Text (LAPORAN TUGAS AKHIR FILM PENDEK ANIMASI 3D "CONNECT" (IDEA,MODELLING,TEXTURING,RIGGING))
PRELIMINARY_18710038.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (784kB)

Abstract

Manusia sangat erat hubungannya dengan kehidupan bersosial dan berkomunikasi. Namun saat ini masih banyak masyarakat yang kurang meyadari pentingnya komunikasi dalam kehidupan sosial. Hal ini yang membuat penulis dan tim membuat film animasi pendek tentang pentingnya komunikasi dan bersosial antara sesama manusia. Karya ini ditujukan untuk masyarakat yang menonton hasil karya ini agar meningkatkan kesadarannya dalam bersosial dan berkomunikasi di kehidupan sehari-hari. Karya animasi yang dibuat berjenis animasi 3D ini mengambil konsep dari kegiatan sehari-hari penyandang difabel dan pembuatannya dilakukan penulis dengan menggunakan software Autodesk Maya 2018,Substance Painter. Dalam penulisan ini penulis juga memberikan cara dan proses bagaimana pembuatan karya ini mulai dari modelling,texturing,rigging yang digunakan dalam pembuatan tugas akhir ini.

Humans are very closely related to social life and communication. However, there are still many people who are not aware of the importance of communication in social life. This is what makes the writer and team make a short animated film about the importance of communication and socializing between human beings. This work is intended for people who watch this work to increase their awareness in socializing and communicating in everyday life. The animation works made in the type of 3D animation take concepts from the daily activities of people with disabilities and are made by author using software Autodesk Maya 2018, Substance Painter. In this paper, the author also provides the method and process of how to make this work, from modeling,texturing and rigging.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: FRIANSYAH GEMAWANG,S.ST HERI WIJAYANTO, M.Sn
Uncontrolled Keywords: Sosial,Komunikasi,Modelling,Texturing,Rigging
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Desain > Prodi Animasi
Depositing User: BARATA AJI SIMAMORA
Date Deposited: 14 Sep 2022 08:49
Last Modified: 14 Sep 2022 08:49
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/1491

Actions (login required)

View Item
View Item