PENGARUH PENGGUNAAN KANAL TERHADAP KUALITAS KEMASAN PADA KARTON DUPLEX 450GSM MENGGUNAKAN MESIN SBL-820SE DI CV GAMMA BINTANG GRAFIKA

Wardani, Andina Ayu (2022) PENGARUH PENGGUNAAN KANAL TERHADAP KUALITAS KEMASAN PADA KARTON DUPLEX 450GSM MENGGUNAKAN MESIN SBL-820SE DI CV GAMMA BINTANG GRAFIKA. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of PENGARUH PENGGUNAAN KANAL TERHADAP KUALITAS  KEMASAN PADA KARTON DUPLEX 450GSM MENGGUNAKAN  MESIN SBL-820SE DI CV GAMMA BINTANG GRAFIKA] Text (PENGARUH PENGGUNAAN KANAL TERHADAP KUALITAS KEMASAN PADA KARTON DUPLEX 450GSM MENGGUNAKAN MESIN SBL-820SE DI CV GAMMA BINTANG GRAFIKA)
Preliminary_19000007.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (329kB)

Abstract

Dunia percetakan mengenal prepress, cetak, dan pasca cetak atau finishing. Salah satu proses alur kerja yang terpenting adalah finishing, . Finishing sendiri merupakan proses akhir dalam percetakan. Salah satu jenis finishing yang berperan penting dalam kemasan adalah pond. Pond sendiri biasa disebut dengan die cut. Permasalahhan yang didapatkan melalui mesin pond berupa permasalahan pada kanal, untuk mengetahui akar penyebab masalah penulis menggunakan metode fishbone. Melalui penulisan ini diharapkan untuk mengetahui pengaruh kemasan ketika menggunakan kanal yang berbeda-beda.

The printing world knows prepress, print, and post-print or finishing. One of the most important workflow processes is finishing. Finishing itself is the final process in printing. One type of finishing that plays an important role in packaging is pond. Pond itself is commonly known as die cut.. The problem obtained through the pond machine is in the form of problems in the canal, to find out the root cause of the problem the author uses the fishbone method. Through this paper, it is expected to find out the effect of packaging when using different creasing

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1. Sarmada, S.Sos.,M.Si 2. Abdul Majid,S.Pd.,MM
Uncontrolled Keywords: Finishing, Kanal, Pond
Subjects: N Fine Arts > NE Print media
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Teknik Grafika > Prodi Teknik Grafika
Depositing User: Andina Ayu Wardani
Date Deposited: 28 Sep 2022 01:06
Last Modified: 28 Sep 2022 01:06
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/2307

Actions (login required)

View Item
View Item