FOTO SEPATU BEAZT DALAM FOTOGRAFI STILL LIFE

Hadi Pangestu, Pranata (2022) FOTO SEPATU BEAZT DALAM FOTOGRAFI STILL LIFE. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif Jakarta.

[thumbnail of FOTO SEPATU BEAZT DALAM FOTOGRAFI STILL LIFE] Text (FOTO SEPATU BEAZT DALAM FOTOGRAFI STILL LIFE)
Premelinary_19031083.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (739kB)

Abstract

ABSTRACT
Shoes are footwear that is one of the fashion items of choice for many people. There are many types of footwear and their development is progressing. This type of footwear is quite a lot in terms of its function. Beazt, which is a shoe brand from Jakarta founded by Arief Juntara in 2018, is able to compete with products from other countries, beazt is known as a skateboard shoe brand that is also active in the music scene as the main object in making a Final Project entitled "Photos of Beazt Shoes in Photography. Still Life". The author's goal in making this work is to create still life photos of local products for commercial needs. The process of making this work using several lights and laying out the properties. Based on the discussion, it can be concluded that still life photos require references from domestic and foreign photos. The difficulty in the process of making this final project is a challenge for the author in making still life photos.
Keywords: Shoes, Beazt, Still Life.

ABSTRAK
Sepatu merupakan alas kaki yang menjadi salah satu item fashion pilihan banyak orang. Alas kaki yang satu ini banyak jenis dan perkembangannya mengalami kemajuan. Jenis alas kaki yang satu ini cukup banyak dari segi fungsinya. Beazt yang merupakan brand sepatu asal Jakarta yang didirikan Arief Juntara pada tahun 2018 mampu bersaing dengan produk dari negera lain, beazt dikenal sebagai brand sepatu skateboard yang juga aktif di skena musik sebagai objek utama dalam pembuatan karya Tugas Akhir yang berjudul “Foto Sepatu Beazt Dalam Fotografi Still Life”. Tujuan penulis dalam pembuatan karya ini ialah menciptakan foto produk lokal secara still life untuk kebutuhan komersial. Proses pembuatan karya ini menggunakan beberapa lampu dan menata letak pada properti. Berdasarkan pembahasan dapat di simpulkan bahwa foto still life membutuhkan refrensi dari foto dalam negri dan luar negri. Kesulitan dalam proses pembuatan karya Tugas Akhir ini menjadi tantangan terhadap penulis dalam membuat foto secara still life.
Kata Kunci : Sepatu, Beazt, Still Life.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Pembimbing I : Rezki Gautama Tenrere, M.Ds Pembimbing II : Wahyu Suwarni, S.Sos., M.H
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Sepatu, Beazt, Still Life.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Penerbitan > Prodi Fotografi
Depositing User: Pranata Hadi Pangestu
Date Deposited: 02 Nov 2022 06:40
Last Modified: 02 Nov 2022 06:40
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/4119

Actions (login required)

View Item
View Item