PEMBUATAN DESAIN CORPORATE IDENTITY MILKY WAY “STELLAR GARDEN” DALAM MENINGKATKAN BRAND AWARENESS

Putri, Zakia Salsabila Istika (2023) PEMBUATAN DESAIN CORPORATE IDENTITY MILKY WAY “STELLAR GARDEN” DALAM MENINGKATKAN BRAND AWARENESS. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of Pembuatan Desain Corporate Identity Milky Way “Stellar Garden” dalam Meningkatkan Brand Awareness] Text (Pembuatan Desain Corporate Identity Milky Way “Stellar Garden” dalam Meningkatkan Brand Awareness)
Preliminary_20330162.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (785kB)

Abstract

Internet user data in Indonesia has decreased since the pandemic ended or in 2022, Indonesian people prefer to go out of the house to spend their time, for example, culinary places. People tend to prefer cafes or restaurants that have an attractive brand image, so creating an attractive and unique corporate identity design is needed to increase brand awareness. Using several theories such as design elements and principles, corporate identity creative strategies, graphic designer occupations and analyzing the AIDA method. The purpose of this writing is to find out how the process of making a corporate identity design is to increase brand awareness of the Milky Way “Stellar Garden. The methods used are observation, online data tracking, literature study and interviews. The application of corporate identity to the Milky Way "Stellar Garden" is in accordance with the storyline brand image of the Milky Way, namely the concept of a planet that has a typical Japanese garden consisting of pre-production, production and post-production. The results of making this corporate identity provide positive feedback from Milky Way consumers "Stellar Garden" which can increase Milky Way brand awareness.

Data pengguna internet di Indonesia telah menurun sejak pandemic berakhir atau pada tahun 2022, masyarakat Indonesia lebih menyukai untuk pergi keluar rumah untuk menghabiskan waktu mereka, contohnya adalah tempat kuliner. Masyarakat cenderung lebih menyukai kafe atau restauran yang memiliki brand image yang menarik, sehingga pembuatan desain corporate identity yang menarik dan unik sangat dibutuhkan untuk meningkatkan brand awareness. Menggunakan beberapa teori seperti unsur dan prinsip desain, strategi kreatif corporate identity, okupasi desainer grafis dan melakukan analisis metode AIDA. Tujuan dari penulisan ini adalah untuk mengetahui bagaimana proses pembuatan desain corporate identity untuk meningkatkan brand awareness Milky Way “Stellar Garden. Metode yang digunakan adalah observasi, penelusuran data online, studi pustaka dan wawancara. Penerapan corporate identity pada Milky Way “Stellar Garden” sesuai dengan storyline brand image Milky Way yaitu dengan konsep planet yang memiliki taman khas Jepang yang terdiri dari pra produksi, produksi dan pasca produksi. Hasil dari pembuatan corporate identity ini memberikan feedback positif dari konsumen Milky Way “Stellar Garden” yang dapat meningkatkan brand awareness Milky Way.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1. Hawa Asma Ul Husna, S.Pd., M.Hum 2. Drs. Hilwan Arif
Uncontrolled Keywords: Corporate Identity, brand image, desain, Milky Way
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Penerbitan > Prodi Periklanan
Depositing User: Zakia Salsabila Istika Putri
Date Deposited: 04 Sep 2023 04:46
Last Modified: 04 Sep 2023 04:46
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/5270

Actions (login required)

View Item
View Item