Pengaruh Media Sosial Tiktok Terhadap Minat Berkunjung Wisatawan Di Pulau Pari Kepulauan Seribu

Aqshal, Ursila (2023) Pengaruh Media Sosial Tiktok Terhadap Minat Berkunjung Wisatawan Di Pulau Pari Kepulauan Seribu. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of Pengaruh Media Sosial Tiktok Terhadap Minat Berkunjung Wisatawan Di Pulau Pari Kepulauan Seribu] Text (Pengaruh Media Sosial Tiktok Terhadap Minat Berkunjung Wisatawan Di Pulau Pari Kepulauan Seribu)
Preliminary_19070052.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (981kB)

Abstract

“THE INFLUENCE OF TIKTOK SOCIAL MEDIA ON TOURIST INTEREST OF VISITING THE PARI ISLAND KEPULAUAN SERIBU”
By: URSILA AQSHAL
Interest in visiting Pari Island is influenced by several factors, and one of them is the presence of Tiktok Social Media. With Tiktok Social Media, it is possible to increase the number of tourists to Pari Island. Seeing that visits to Pari Island have increased in the last two years (2021-2022), this research is used to determine the level of influence of Tiktok Social Media on Tourist Interests in Visiting Pari Island. The method used in this research is a quantitative method with a sample size of 100 respondents from 5172 populations using the Slovin formula theory. Sampling technique through distributing questionnaires, documentation, and direct observation on Pari Island. The data analysis technique used is simple linear regression analysis with the aim of testing the established hypothesis. Based on the test results, it was found that 51.6% had a relationship with Tiktok Social Media influencing Tourist Interest in Visiting. The remaining 48.4% is influenced by other variables outside the Tiktok Social Media. With a significance value of 0.000 <0.05 then H0 is rejected, Ha is accepted which means there is a relationship between variable X and variable Y.
Keywords: Pari Island, Tiktok, Tourist

“PENGARUH MEDIA SOSIAL TIKTOK TERHADAP MINAT BERKUNJUNG WISATAWAN KE PULAU PARI KEPULAUAN SERIBU”
Oleh: URSILA AQSHAL
Minat berkunjung ke Pulau Pari dipengaruhi oleh beberapa faktor dan salah satunya disebabkan oleh Media Sosial Tiktok. Dengan adanya Media Sosial Tiktok memungkinkan bertambahnya jumlah wisatawan ke Pulau Pari. Melihat kunjungan di Pulau Pari meningkat dalam dua tahun terakhir (Tahun 2021- Tahun 2022), maka penelitian ini digunakan untuk mengetahui tingkat pengaruh Media Sosial Tiktok terhadap Minat Berkunjung Wisatawan ke Pulau Pari. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode kuantitatif dengan jumlah sampel yaitu 100 responden dari 5172 populasi menggunakan teori rumus Slovin. Teknik pengambilan sampel melalui penyebaran kuisioner, dokumentasi, dan observasi langsung di Pulau Pari. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana dengan bertujuan untuk menguji hipotesis yang ditetapkan. Berdasarkan hasil uji diperoleh bahwa 51,6% terdapat hubungan Media Sosial Tiktok mempengaruhi Minat Berkunjung Wisatawan. Sisanya 48,4% dipengaruhi oleh variable lain diluar Media Sosial Tiktok. Dengan nilai signifikansi 0,000<0,05 maka H0 ditolak, Ha diterima yang berarti terdapat hubungan antara variabel X dan variabel Y.
Kata Kunci: Pulau Pari, Tiktok, Wisatawan

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1.Liza Amalia Putri, S.S., M.A. 2.Dr. Atiek Rohmiyati, M.Pd.
Uncontrolled Keywords: Pari Island, Tiktok, Tourist,Pulau Pari, Tiktok, Wisatawan
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Pariwisata > Prodi Pengelolaan Perhotelan
Depositing User: Ursila Aqshal
Date Deposited: 30 Aug 2023 03:14
Last Modified: 30 Aug 2023 03:14
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/6109

Actions (login required)

View Item
View Item