Peran Penata Kamera Dalam Pengambilan Gambar Multikamera Pada Program Televisi Live Drama “Di Pesisir Kemerdekaan”

Wisnu Dewanto, Rajendra (2023) Peran Penata Kamera Dalam Pengambilan Gambar Multikamera Pada Program Televisi Live Drama “Di Pesisir Kemerdekaan”. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of Peran Penata Kamera Dalam Pengambilan Gambar Multikamera Pada Program Televisi  Live Drama “Di Pesisir Kemerdekaan”] Text (Peran Penata Kamera Dalam Pengambilan Gambar Multikamera Pada Program Televisi Live Drama “Di Pesisir Kemerdekaan”)
Laporan TA_Rajendra Wisnu D_20320107_6B Penyiaran 2023.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (457kB)

Abstract

"Di Pesisir Kemerdekaan" has the concept of a multi-camera program in the format of a drama that is broadcast live and specifically arranged like a stage play, it must be supported by variations in images from a compositional perspective and frame aspects to camera angles, camera movements, and shot taking. The purpose of this paper is to find out the role of camera controllers in multi-camera movement and shooting and lighting arrangements in producing visuals on live drama television programs. This writing uses a descriptive writing method, with data collection by observation and literature study. In this program the author acts as a camera director. Camera stylist is a person in charge and responsible in terms of images and light. The cameraman is responsible for taking all the shots needed in the production process according to the script or command from the program director. (Anton Mabruri KN, 2018:67). Prior to production, observations were made to find out how the concept should be applied in making the program, because in this live drama program it must give a dramatic impression and provide the audience at home with slick visuals. Then, a camera director must minimize any mistakes when this live drama program takes place.
Keywords: Di Pesisir Kemerdekaan, Multicamera, Cameraman

“Di Pesisir Kemerdekaan” memiliki konsep program multikamera berformatkan drama yang disiarkan secara live dan khusus disusun seperti drama panggung harus didukung dengan variasi gambar dari segi komposisi serta aspek bingkai hingga sudut kamera, pergerakan kamera, pengambilan shot (gambar) nya. Tujuan dari penulisan ini untuk mengetahui peran penata kamera dalam pergerakan multikamera dan pengambilan gambar serta penataan cahaya dalam memproduksi visual pada program televisi live drama. Penulisan ini menggunakan metode penulisan deskriptif, dengan pengumpulan data secara observasi dan studi pustaka. Dalam program ini penulis bertindak sebagai penata kamera. Penata kamera merupakan seorang yang bertugas dan bertanggung jawab dalam segi gambar dan cahaya. Kameraman bertangung jawab mengambil seluruh shot/gambar yang diperlukan dalam proses produksi sesuai dengan naskah atau komando dari program director. (Anton Mabruri KN, 2018:67). Sebelum produksi dilakukan pengamatan untuk mengetahui bagaimana konsep yang harus diterapkan dalam pembuatan program, karena dalam program live drama ini harus memberikan kesan yang dramatis dan memberikan penonton dirumah dengan visual yang apik. Lalu, seorang penata kamera harus meminimalisir adanya kesalahan ketika program live drama ini berlangsung.
Kata Kunci: Di Pesisir Kemerdekaan, Multikamera, Penata Kamera

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1. Pembimbing 1: Adryans, S.Si, M.Sn. 2. Pembimbing 2: Drs. Rusman Latief, M.Ikom.
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Di Pesisir Kemerdekaan, Multikamera, Penata Kamera
Subjects: L Education > L Education (General)
N Fine Arts > N Visual arts (General) For photography, see TR
P Language and Literature > PN Literature (General) > PN1990 Broadcasting
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Penerbitan > Prodi Penyiaran
Depositing User: Rajendra Wisnu Dewanto
Date Deposited: 31 Aug 2023 07:23
Last Modified: 31 Aug 2023 07:23
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/6452

Actions (login required)

View Item
View Item