PROSES PERANCANGAN DESAIN VISUAL INSTAGRAM ZTE MOBILE INDONESIA DALAM MENINGKATKAN BRAND AWARENESS

Salsabila Reptania, Syafa (2023) PROSES PERANCANGAN DESAIN VISUAL INSTAGRAM ZTE MOBILE INDONESIA DALAM MENINGKATKAN BRAND AWARENESS. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of PRELIMINARY_20330144.pdf] Text
PRELIMINARY_20330144.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

Judul Tugas Akhir : Proses Perancangan Desain Visual Instagram ZTE Mobile Indonesia Dalam Meningkatkan Brand Awareness
Penulis : Syafa Salsabila Reptania
Pembimbing I : Zaenab, S.S., M.Si
Pembimbing II : Sartika Ekadyasa, S.Kom., M.I.Kom

Media sosial menjadi salah satu perkembangan dari teknologi yang berpengaruh besar pada kemudahan untuk berkomunikasi dan bersosialisasi antar manusia ke manusia lainnya. Dengan banyaknya pengguna platform media sosial berpengaruh pada sektor pemasaran digital yang memanfaatkan platform media sosial sebagai wadah untuk mengembangkan produk mereka. Ditengah perkembangan industri kreatif, ZTE Mobile Indonesia ingin meningkatkan brand awareness pada media sosial Instagram untuk menghasilkan visual yang otentik. Dengan menggunakan teori STP, SWOT, dan AIDA dalam strategi pemasaran digital dalam mencapai awareness pada Instagram ZTE Mobile Indonesia.Untuk mengumpulkan data digunakan metode netnografi, studi pustaka, dan observasi. Maka seorang desainer grafis dalam meningkatkan brand awareness Instagram ZTE Mobile Indonesia telah berhasil dengan menggunakan teori dan metode yang telah diimplementasikan.

Kata kunci: Brand Awareness, Desain Visual, Instagram, ZTE Mobile Indonesia

Social media is one of the developments in technology that has a major influence on the ease of communication and socialization between humans and other humans. With so many influential users of social media platforms in the digital marketing sector that utilize social media platforms as a forum for developing their products. In the midst of the development of the creative industry, ZTE Mobile Indonesia wants to increase brand awareness on social media Instagram to produce authentic visuals. By using the STP, SWOT, and AIDA theories in a digital marketing strategy to achieve awareness on ZTE Mobile Indonesia's Instagram. To collect data, netnography, literature study, and observation methods were used. So a graphic designer in increasing ZTE Mobile Indonesia's Instagram brand awareness has been successful by using the theory and methods that have been implemented.

Keyword: Brand Awareness, Instagram, Visual Design, ZTE Mobile Indonesia

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Pembimbing I : Zaenab, S.S., M.Si Pembimbing II : Sartika Ekadyasa, S.Kom., M.I.Kom
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Brand Awareness, Desain Visual, Instagram, ZTE Mobile Indonesia Keyword: Brand Awareness, Instagram, Visual Design, ZTE Mobile Indonesia
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
L Education > L Education (General)
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Penerbitan > Prodi Periklanan
Depositing User: Syafa Salsabila Reptania
Date Deposited: 04 Sep 2023 07:31
Last Modified: 04 Sep 2023 07:31
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/6496

Actions (login required)

View Item
View Item