PERANCANGAN MEDIA PROMOSI DIGITAL UI WEBSITE UNTUK PT. MAHARAJA STEEL PERKASA (MR STEEL)

Krisna Tri Nurlaeli, Zahra (2024) PERANCANGAN MEDIA PROMOSI DIGITAL UI WEBSITE UNTUK PT. MAHARAJA STEEL PERKASA (MR STEEL). Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of PERANCANGAN MEDIA PROMOSI DIGITAL UI WEBSITE UNTUK PT. MAHARAJA STEEL PERKASA (MR STEEL)] Text (PERANCANGAN MEDIA PROMOSI DIGITAL UI WEBSITE UNTUK PT. MAHARAJA STEEL PERKASA (MR STEEL))
TA2024_A_28_ZAHRA KRISNA TRI NURLAELI_Repositori.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (462kB)

Abstract

Abstrak
The steel industry plays a crucial role in economic development, particularly in the construction of infrastructure and buildings. With increasing competition in the industry, effective marketing strategies have become more varied. PT. Maharaja Steel Perkasa (MR STEEL) is a company that offers high-quality and fast steel distribution services. However, its sales coverage is currently limited to the JABODETABEK area. To expand its sales coverage, MR STEEL plans to use website user interface (UI) design as the initial stage of their promotional media. This project aims to create a website UI that is attractive, informative, and user-friendly. By combining dynamic visual design, friendly messaging, and a strong brand identity, this UI design will serve as an effective promotional tool to introduce MR STEEL as a quality steel provider for customers.
Keywords: User Interface (UI), Digital Marketing, Steel Industry, Website promotion

Abstrak
Industri baja berperan penting dalam pembangunan ekonomi, terutama dalam konstruksi infrastruktur dan bangunan. Dengan meningkatnya persaingan industri, strategi pemasaran yang efektif menjadi semakin variatif. PT. Maharaja Steel Perkasa (MR STEEL) adalah perusahaan yang menawarkan layanan distribusi baja berkualitas dan cepat. Namun, cakupan penjualannya saat ini masih terbatas di wilayah JABODETABEK. Untuk memperluas cakupan penjualannya, MR STEEL berencana menggunakan desain antarmuka pengguna (user interface) website sebagai tahap awal media promosi mereka. Perancangan ini bertujuan untuk membuat antarmuka pengguna website yang menarik, informatif, dan ramah. Dengan menggabungkan desain visual yang dinamis, pesan yang ramah, dan identitas merek yang kuat, desain antarmuka ini akan menjadi alat promosi yang efektif untuk memperkenalkan MR STEEL sebagai penyedia baja berkualitas bagi pelanggan.

Kata kunci: Antarmuka Pengguna (UI), Pemasaran Digital, Industri Baja, E- commerce.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Nama Pembimbing I : Yayah Nurasiah, M.Pd., Nama Pembimbing II : Marventyo Amala, M.Sn.,
Uncontrolled Keywords: Keywords: User Interface (UI), Digital Marketing, Steel Industry, Website promotion. Kata kunci: Antarmuka Pengguna (UI), Pemasaran Digital, Industri Baja, E- commerce.
Subjects: L Education > L Education (General)
N Fine Arts > N Visual arts (General) For photography, see TR
T Technology > TS Manufactures
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Desain > Prodi Desain Grafis
Depositing User: Zahra Krisna Tri Nurlaeli
Date Deposited: 14 Aug 2024 13:07
Last Modified: 14 Aug 2024 13:07
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/8044

Actions (login required)

View Item
View Item