Putri Adellia, Savira (2024) KESEHARIAN OMA RUSTINAH SEBAGAI PRAMUSAJI DI CAFE UMA OMA DALAM FOTO CERITA. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.
LAPORAN_TUGAS_AKHIR_(SAVIRA_PUTRI_ADELLIA)-1-13[1].pdf
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (665kB)
Abstract
Cafe UMA OMA is a place to eat and drink for a fee which is unique in that there are
elderly people or grandmothers as waiters, one of whom is Grandma Rustinah, located
on Jl. Melawai I No.28, Melawai, Kebayoran Baru District, South Jakarta. Serving home
cooking with a taste similar to grandma's cooking and service that gives a warm
sensation as if you were visiting grandma's house. From this explanation, the author
found a problem in photography, namely that there was not much proper visualization at
the UMA OMA Cafe, the author was interested in raising the topic in this final
assignment with the title "Grandma Rustinah's Daily Life as a Waitress at the UMA OMA
Cafe in Photo Stories". The purpose of this writing is to find out about Grandma
Rustinah's daily life through photo stories and publish them to the public. The
implementation method in this Final Project is the object of work, data collection
techniques, scope and work steps. In the discussion of the works, 15 photographic works
are listed with explanations of the stories and techniques involved in shooting. The
conclusion of this final assignment is that the author created a photo story about
Grandma Rustinah's daily life to provide information to the public that has values and
messages in life.
Keywords: Daily, Grandma Rustinah, Waiter, Photo Stories, Cafe UMA OMA
Cafe UMA OMA adalah tempat untuk makan dan minum berbayar yang menghadirkan
keunikan yaitu terdapat lansia atau oma sebagai pramusaji salah satunya Oma Rustinah,
terletak di Jl. Melawai I No.28, Melawai, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
Menyuguhkan masakan rumahan dengan cita rasa yang mirip dengan masakan nenek
serta pramusaji yang memberikan sensasi kehangatan seakan sedang berkunjung ke
rumah nenek. Dari penjelasan tersebut, penulis menemukan permasalahan dalam
fotografi yaitu belum adanya visualisasi tentang keseharian Oma Rustinah yang bekerja
di Cafe UMA OMA, penulis tertarik mengangkat topik dalam Tugas Akhir ini dengan
judul “Keseharian Oma Rustinah Sebagai Pramusaji di Cafe UMA OMA Dalam Foto
Cerita”.
Tujuan penulisan ini untuk mengetahui keseharian Oma Rustinah melalui karya foto
cerita dan mempublikasikannya kepada masyarakat. Metode pelaksanaan dalam Tugas
Akhir ini yaitu objek pengerjaan, teknik pengumpulan data, ruang lingkup dan langkah
kerja. Pada pembahasan karya, tercantum 15 karya foto dengan penjelasannya cerita dan
teknis dalam pemotretan. Kesimpulan pada Tugas Akhir ini yaitu penulis menciptakan karya foto cerita tentang keseharian oma Rustinah untuk memberikan informasi kepada
masyarakat yang memiliki nilai dan pesan dalam kehidupan.
Kata kunci : Keseharian, Oma Rustinah, Pramusaji, Foto Cerita, Cafe UMA OMA
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing I : Eben Ezer, M.Ikom Pembimbing II : Marventyo Amala, M.Sn |
Uncontrolled Keywords: | Keywords: Daily, Grandma Rustinah, Waiter, Photo Stories, Cafe UMA OMA Kata kunci : Keseharian, Oma Rustinah, Pramusaji, Foto Cerita, Cafe UMA OMA |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Polimedia Jakarta > Jurusan Penerbitan > Prodi Fotografi |
Depositing User: | savira putri adellia |
Date Deposited: | 26 Aug 2024 04:14 |
Last Modified: | 26 Aug 2024 04:14 |
URI: | http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/9764 |