PERHITUNGAN ESTIMASI BIAYA PRODUKSI KALENDER DINDING BRI TAHUN 2024 DI PT. GRAFIKA MEDIA SOLUSINDO

Azlya Putri, Khanza (2024) PERHITUNGAN ESTIMASI BIAYA PRODUKSI KALENDER DINDING BRI TAHUN 2024 DI PT. GRAFIKA MEDIA SOLUSINDO. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of Khanza Azlya Putri.pdf] Text
Khanza Azlya Putri.pdf

Download (677kB)

Abstract

In the graphic industry, production cost estimation plays an important role in monitoring and optimizing the printing process. Production cost estimation estimates the possible costs required, based on several data such as the cost of production components, clear order specifications, machinery used and other components. In the printing industry, whether small or large scale, getting tenders is an important goal. Getting a tender can bring some significant benefits such as fostering trust and accountability in supplier relationships, becoming its own reward for the printing industry. The purpose of this study is to find out the variety of montage models that should be chosen efficiently and to find the price difference of the three montage models. The method used for this research is descriptive method and quantitative method. From the results of the study, in overcoming the problems of time and cost, the selection of the right montage model can be a solution. In the calculation of the variation of montage models, several price differences per calendar are obtained so that the one that is cheaper in terms of cost needs to be chosen.
Keyword: Production Costs, Estimation, Montage, Tender.

Dalam industri grafika, estimasi biaya produksi memainkan peran penting dalam mengawasi dan mengoptimalkan proses percetakan. Estimasi biaya produksi memperkirakan kemungkinan biaya yang dibutuhkan, didasari dari beberapa data seperti komponen harga pokok produksi, spesifikasi order yang jelas, mesin yang digunakan beserta komponen lainnya. Dalam industri percetakan, baik skala kecil hingga besar, mendapatkan tender adalah tujuan yang penting. Mendapatkan tender dapat membawa beberapa keuntungan yang signifikan seperti memupuk kepercayaan dan akutanbilitas dalam hubungan pemasok, menjadi penghargaan sendiri bagi para industri percetakan. Tujuan dari penelitian ini agar mengetahui variasi model montase yang harus dipilih secara efisien dan mencari perbedaan harga dari ketiga model montase tersebut. Metode yang digunakan untuk penelitian ini adalah motode deskriptif dan metode kuantitatif. Dari hasil penelitian, dalam mengatasi permasalahan waktu dan biaya, pemilihan model montase yang tepat dapat dijadikan solusi. Pada perhitungan variasi model montase didapatkan beberapa perbedaan harga per kalendernya sehingga perlu dipilih mana yang lebih murah dari segi biaya.
Kata Kunci: Biaya Produksi, Estimasi, Montase, Tender.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1. Yessy Yerta Situngkir, ST., MM 2. Dr. M. Yunus Fitriady, SE., MM.
Uncontrolled Keywords: Production Costs, Estimation, Montage, Tender. Biaya Produksi, Estimasi, Montase, Tender.
Subjects: L Education > L Education (General)
N Fine Arts > NE Print media
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Polimedia Jakarta > Jurusan Teknik Grafika > Prodi Teknik Grafika
Depositing User: Khanza Azlya Putri
Date Deposited: 26 Aug 2024 07:00
Last Modified: 26 Aug 2024 07:00
URI: http://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/8543

Actions (login required)

View Item
View Item