AGUSTINA, SIFA (2024) PEMBUATAN MEDIA APLIKASI PEMBELAJARAN “ISLAND TRADITIONS ID” SEBAGAI PENGENALAN KEBERAGAMAN BUDAYA INDONESIA BERBASIS ANDROID. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.
![PEMBUATANMEDIAAPLIKASIPEMBELAJARAN “ISLANDTRADITIONSID” SEBAGAIPENGENALAN KEBERAGAMANBUDAYAINDONESIABERBASIS ANDROID [thumbnail of PEMBUATANMEDIAAPLIKASIPEMBELAJARAN “ISLANDTRADITIONSID” SEBAGAIPENGENALAN KEBERAGAMANBUDAYAINDONESIABERBASIS ANDROID]](https://repository.polimedia.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Sifa Agustina_20240128_TRM_2024-1.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (1MB)
Abstract
Penelitian ini mengidentifikasi keterbatasan sumber pembelajaran yang menarik
dan interaktif serta penggunaan teknologi yang terbatas di sekolah dasar, yang
berdampak pada kurangnya minat belajar anak-anak. Fokus penelitian adalah
siswa sekolah dasar yang menggunakan materi pembelajaran Pendidikan
Pancasila Kurikulum Merdeka. Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan
aplikasi pembelajaran Android bernama "IslandTraditionsID" untuk
meningkatkan pemahaman dan motivasi belajar siswa serta memfasilitasi guru
dalam menyampaikan materi secara interaktif. Metode pengembangan yang
digunakan adalah model ADDIE, menghasilkan media pembelajaran efektif
dengan fitur seperti peta petualangan dan permainan edukatif. Data dikumpulkan
melalui kuesioner kepada siswa dan tenaga pengajar, yang menunjukkan bahwa
aplikasi ini berhasil meningkatkan pengetahuan siswa tentang budaya Indonesia.
Dapat ditarik kesimpulan bahwa, aplikasi ini berhasil menyediakan informasi
yang menarik, memperkuat keanekaragaman budaya bagi siswa, dan mendukung
tenaga pengajar dalam proses pembelajaran. Penelitian ini diharapkan
memberikan kontribusi positif terhadap semangat belajar siswa melalui
penggunaan teknologi digital.
This research identifies the limitations of interesting and interactive learning
resources and the limited use of technology in elementary schools, which has an
impact on children's lack of interest in learning. The focus of the research is
elementary school students who use Merdeka Curriculum Pancasila Education
learning materials. This research aims to create an Android learning application
called "IslandTraditionsID" to increase students' understanding and motivation to
learn and facilitate teachers in delivering material interactively. The development
method used is the ADDIE model, producing effective learning media with
features such as adventure maps and educational games. Data was collected
through questionnaires to students and teaching staff, which showed that this
application successfully increased students' knowledge of Indonesian culture. It
can be concluded that, this app successfully provides interesting information,
reinforces cultural diversity for students, and supports teachers in the learning
process. This research is expected to make a positive contribution to students'
enthusiasm for learning through the use of digital technology.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | 1. Nofiandri Setyasmara, ST., MT. ; 2. Rudy Cahyadi, MT. |
Uncontrolled Keywords: | Cultural Diversity, Learning Application, Cultural Education, Digital Technology, Keberagaman Budaya, Aplikasi Pembelajaran, Pendidikan Budaya, Teknologi Digital |
Subjects: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas |
Divisions: | Jurusan Desain > Program Studi Teknologi Rekayasa Multimedia |
Depositing User: | Perpustakaan Polimedia |
Date Deposited: | 20 Mar 2025 05:05 |
Last Modified: | 20 Mar 2025 05:05 |
URI: | https://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/702 |