IDENTIFIKASI PERMASALAHAN PADA PENJADWALAN PRODUKSI DI PT GRAFIKA MEDIA SOLUSINDO

Zahra Annisa Faradina, Zahra (2024) IDENTIFIKASI PERMASALAHAN PADA PENJADWALAN PRODUKSI DI PT GRAFIKA MEDIA SOLUSINDO. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of IDENTIFIKASI PERMASALAHAN PADA PENJADWALAN PRODUKSI DI PT GRAFIKA MEDIA SOLUSINDO] Text (IDENTIFIKASI PERMASALAHAN PADA PENJADWALAN PRODUKSI DI PT GRAFIKA MEDIA SOLUSINDO)
FINAL REVISI TA_ZAHRA ANNISA FARADINA-1-14 (1).pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (961kB)

Abstract

ABSTRACT
Scheduling is an activity to find out when to start, how long, and when to finish a
job. The purpose of making this Final Project is to identify various problems that
exist in production scheduling at PT Grafika Media Solusindo. Factors that become
scheduling problems include lack of attention to production planning in the
company, one of which is suboptimal production scheduling which causes problems
ranging from work accumulation to worker welfare. The accumulation of work
occurs because orders continue to come in and are poorly designed. The solution
to overcome the problems in production scheduling is the existence of a special
division that focuses on the process of designing and controlling raw materials,
namely the PPC (Production, Planning, Control) division, to design production
time for orders received before producing the next product, planning raw materials
for production, working operational hours for workers, and ensuring that
production runs according to a predetermined plan. By knowing the processing
time of a production, it can be known when the production is completed. So that the
company can control incoming orders so that there is no accumulation of work.
Keywords: PPC, Scheduling, Production Scheduling
ABSTRAK
Penjadwalan adalah suatu kegiatan untuk mengetahui kapan dimulai, berapa lama,
dan kapan selesainya suatu pekerjaan. Tujuan pembuatan Tugas Akhir ini adalah
untuk mengidentifikasi berbagai permasalahan yang ada pada penjadwalan
produksi di PT Grafika Media Solusindo. Faktor yang menjadi permasalahan
penjadwalan diantaranya kurang diperhatikannya perencanaan produksi pada
perusahaan, salah satunya penjadwalan produksi yang kurang optimal yang
menyebabkan adanya permasalahan mulai dari penumpukan pekerjaan hingga
kesejahteraan pekerja. Penumpukan pekerjaan terjadi karena pesanan yang terus
masuk dan kurang terancang. Solusi untuk mengatasi permalasahan pada
penjadwalan produksi yaitu dengan adanya divisi khusus yang fokus untuk proses
perancangan dan pengendalian bahan baku yaitu divisi PPC (Production, Planning,
Control), untuk merancang waktu produksi terhadap pesanan yang diterima
sebelum memproduksi produk berikutnya, perencanaan bahan baku sutau produksi,
waktu jam operasional kerja para pekerja, dan memastikan bahwa produksi berjalan
sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan. Dengan mengetahui waktu proses
suatu produksi, dapat diketahui kapan selesainya produksi tersebut. Sehingga
perusahaan dapat mengendalikan pesanan yang masuk supaya tidak terjadi
penumpukan pekerjaan.
Kata kunci : PPC, Penjadwalan, Penjadwalan Produksi

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Carissa Dwilanisusantya, S.KM., M.Si. Selaku Pembimbing I Widi Sriyanto, S.Pd., M. Pd, Selaku Pembimbing II
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas
Divisions: Jurusan Teknik Industri > Program Studi Teknik Grafika
Depositing User: Perpustakaan Polimedia
Date Deposited: 19 Mar 2025 04:23
Last Modified: 19 Mar 2025 04:23
URI: https://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/714

Actions (login required)

View Item
View Item