Sanjaya, Novita (2024) PEMBUATAN WEBSITE UNTUK MEMPERKENALKAN WISATA DI JAKARTA. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.
![PEMBUATAN WEBSITE UNTUK MEMPERKENALKAN WISATA DI JAKARTA [thumbnail of PEMBUATAN WEBSITE UNTUK MEMPERKENALKAN WISATA DI JAKARTA]](https://repository.polimedia.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Naskah Tugas Akhir.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (1MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk memperkenalkan tempat wisata dalam
memberikan informasi dan petunjuk mengenai transportasi umum yang dapat
dipakai berupa website yang berisi deskripsi singkat mengenai wisata, alamat, peta
digital, transportasi umum untuk menuju lokasi wisata, foto, serta link sosial media
terkait wisata yang berasa di Jakarta. Selain menyajikan informasi tersebut
pengunjung website juga dapat menulis, memberikan atau membagikan informasi
mengenai tempat wisata yang sudah mereka kunjungi melalui website berupa fitur
tambah wisata yang telah dibuat, yang nantinya akan ditinjau terlebih dahulu oleh
admin dalam memublikasikan wisata yang dikirim tersebut. Pengembilan data
menggunakan kuesioner dan observasi serta dalam pembuatan website
menggunakan metode waterfall karena dinilai lebih mudah dalam perawatan serta
pembaharuan setiap komponennya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa website
wisata ini dapat memberikan informasi yang cukup baik untuk menjadi referensi
pengguna. Kesimpulannya, website ini dapat menjadi alat yang bermanfaat bagi
wisatawan mengenai informasi wisata serta transportasi umum yang dapat
digunakan di Jakarta, dan mempunyai potensi pengembangan lebih lanjut pada fitur
interaktif lainnya.
This research aims to introduce tourist attractions in providing information
and instructions on public transportation that can be used in the form of a website
that contains a brief description of the tour, address, digital map, public
transportation to get to the tourist location, photos, and social media links related
to tourism in Jakarta. In addition to presenting this information, website visitors
can also write, provide or share information about tourist attractions that they have
visited through the website in the form of an added tour feature that has been
created, which will be reviewed first by the admin in publishing the sent tour. Data
collection uses questionnaires and observations and in making websites using the
waterfall method because it is considered easier to maintain and update each
component. The results showed that this tourism website can provide good enough
information to be a user reference. In conclusion, this website can be a useful tool
for tourists regarding tourist information and public transportation that can be used
in Jakarta, and has the potential for further development on other interactive
features.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | 1. Sari Setyaning Tyas, S.Kom., M.TI. ; 2. Dwi Mandasari Rahayu, S.P., M.M. |
Uncontrolled Keywords: | Wisata, Metode Waterfall, Website, Tourism, Jakarta, Waterfall Method |
Subjects: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas |
Divisions: | Jurusan Desain > Program Studi Teknologi Rekayasa Multimedia |
Depositing User: | Perpustakaan Polimedia |
Date Deposited: | 10 Apr 2025 04:34 |
Last Modified: | 10 Apr 2025 04:34 |
URI: | https://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/751 |