NOVITAPUTRI, NATASYA (2024) PERANCANGAN APLIKASI AUGMENTED REALITY SEBAGAI MEDIAPEMBELAJARAN PENGENALAN BANGUN RUANG MENGGUNAKANMETODE ADDIE. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.
![PERANCANGANAPLIKASIAUGMENTEDREALITYSEBAGAIMEDIA PEMBELAJARANPENGENALANBANGUNRUANGMENGGUNAKAN METODEADDIE [thumbnail of PERANCANGANAPLIKASIAUGMENTEDREALITYSEBAGAIMEDIA PEMBELAJARANPENGENALANBANGUNRUANGMENGGUNAKAN METODEADDIE]](https://repository.polimedia.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Laporan Tugas Akhir_Natasya Novita Putri_2024012.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (386kB)
Abstract
Aplikasi Geometry merupakan media pembelajaran pengenalan bangunruang menggunakan augmented reality yang dapat membantu siswa dalammengimajinasikan bentuk bangun ruang. Metode perancangan sistemyangdigunakan dalam perancangan aplikasi “Geometry” adalah ADDIEdari
metode Research & Development (R&D). Penulis menggunakan metodepengumpulan data seperti wawancara, studi literatur dan observasi. Setelahmelakukan implementasi secara langsung, umpan balik menunjukan bahwasiswa mendapatkan kepuasan tinggi terhadap visualisasi bentuk bangun ruangmenggunakan augmented reality yang disedikan oleh aplikasi mediapembelajaan “Geometry”. Selain itu, mampu meningkatkan auntusias siswadalam pembelajaran bangun ruang, dan meningkatkan motivasi belajar siswadalam pembelajaran bangun ruang maupun pembelajaran menggunakanteknologi.
Geometry application is a learning media for the introduction of spaceusing augmented reality that can help students in imagining the shapeof
space. The system design method used in designing the "Geometry"application is ADDIE from the Research & Development (R&D) method. Theauthor uses data collection methods such as interviews, literature studies andobservations. After conducting direct implementation, feedback shows that
students get high satisfaction with the visualization of spatial shapes usingaugmented reality provided by the "Geometry" learning media application. Inaddition, it is able to increase students' enthusiasm in learning building space, and increase students' learning motivation in learning building space andlearning using technology.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | 1. Deni Kuswoyo, S.Kom., M.Kom. ; 2. Herly Nurahmi, S.Si, M.Kom. |
Uncontrolled Keywords: | Augmented Reality, Geometry, Math, Bangun Ruang, Matematik |
Subjects: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas |
Divisions: | Jurusan Desain > Program Studi Teknologi Rekayasa Multimedia |
Depositing User: | Perpustakaan Polimedia |
Date Deposited: | 14 Apr 2025 03:49 |
Last Modified: | 14 Apr 2025 03:49 |
URI: | https://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/781 |