Maulana, Vicky Aldi (2024) PERAN PENATA KAMERA DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN VISUAL PADA PROGRAM DOKUMENTER TELEVISI “BERSAMA BUMI PERTIWI”. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.
![PERAN PENATA KAMERA DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN VISUAL PADA PROGRAM DOKUMENTER TELEVISI “BERSAMA BUMI PERTIWI” [thumbnail of PERAN PENATA KAMERA DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN VISUAL PADA PROGRAM DOKUMENTER TELEVISI “BERSAMA BUMI PERTIWI”]](https://repository.polimedia.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
TUgas akhire dok 3docx-1-13.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (662kB)
Abstract
Luasnya kawasan maritim di indonesia belum dimanfaatkan secara optimal oleh
nelayan, oleh karena itu, penulis dan tim mengangkat tema tentang profesi nelayan
yang sangat bergantung pada hasil kekayaan alam, dalam sebuah program
dokumenter televisi, dokumenter televisi adalah sebuah dokumenter yang
menyampaikan informasi yang aktual dan fakta. Tujuan penulisan pada tugas akhir
ini untuk mengetahui peran penata kamera dalam mengimplementasikan visual
dalam pembuatan program dokumenter “Bersama Bumi Pertiwi”. Penulisan ini
menggunakan metode deskriptif dengan teknik pengumpulan data berupa
observasi dan studi pustaka guna membantu mengoptimalkan pengaturan kamera,
pencahayaan. Seorang penata kamera sangat penting dalam pengambilan gambar
di dokumenter televisi. Karena seorang director of photography bertanggung jawab
pada aspek kreatif penggunaan kamera dan melakukan pengawasan terhadap
pencahayaan atau sinematografi Morisan (2018). Oleh karena itu penulis berperan
sebagai penata kamera dimana penata kamera harus mengatasi teknis di lingkungan
yang sulit untuk menghasilkan gambar yang diinginkan. Penulis bertanggung
jawab atas visual yang dihasilkan, mengatasi kendala alat dan over exposure.
The vastness of the maritime area in Indonesia has not been optimally utilized by
fishermen, therefore, the author and team raised the theme of the profession of
fishermen who are very dependent on natural resources, in a television
documentary program, a television documentary is a documentary that conveys
actual information and facts. The purpose of writing this final assignment is to
determine the role of the camera operator in implementing visuals in the making
of the documentary program "With Bumi Pertiwi". This writing uses a descriptive
method with data collection techniques in the form of observation and literature
studies to help optimize camera settings, lighting. A camera operator is very
important in shooting in a television documentary. Because a director of
photography is responsible for the creative aspects of camera use and supervises
lighting or cinematography Morisan (2018). Therefore, the author acts as a
camera operator where the camera operator must overcome technicalities in a
difficult environment to produce the desired image. The author is responsible for
the resulting visuals, overcoming equipment constraints and over exposure.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | 1. Reny Yulyati Br Lumban Toruan, S.Sn.,M.Sn. ; 2. Dra. Lisa Indarsih Palindih |
Uncontrolled Keywords: | Kawasan Maritim, Dokumenter Televisi, Penata Kamera, Exposure, Maritime Area, Television Documentary, Camera Operator, Exposure |
Subjects: | 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas 300 – Ilmu Sosial > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi > 384 Komunikasi, telekomunikasi |
Divisions: | Jurusan Penerbitan > Program Studi Penyiaran |
Depositing User: | Perpustakaan Polimedia |
Date Deposited: | 19 Feb 2025 02:29 |
Last Modified: | 19 Feb 2025 02:29 |
URI: | https://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/261 |