Fadiyah, Nabilah Nurul (2024) PERAN EDITOR DALAM MENYIAPKAN ELEMEN GRAFIS PADA PROGRAM LIVE MUSIC POPTASTIC. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.
![PERAN EDITOR DALAM MENYIAPKAN ELEMEN GRAFIS PADA PROGRAM LIVE MUSIC POPTASTIC [thumbnail of PERAN EDITOR DALAM MENYIAPKAN ELEMEN GRAFIS PADA PROGRAM LIVE MUSIC POPTASTIC]](https://repository.polimedia.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
LAPORAN TUGAS AKHIR_NABILAH NURUL FADIYAH_21320097-1-11.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (263kB)
Abstract
Program live music merupakan salah satu program hiburan yang popular di televisi,
nemun program live music biasanya hanya menampilkan Musisi Musisi yang sudah
terkenal. Pada kesempatan saat ini penulis dan rekan rekan sudah membuat sebuah
karya tugas akhir produksi program live music PopTastic yang mana produksi ini
akan disiarkan secara langsung tanpa penundaan waktu. Pada program live music
PopTastic Penulis berperan sebagai seorang editor, pada tahapan pra produksi,
produksi dan pasca produksi penulis merumuskan masalah : bagaimana peran editor
dalam menentukan ide dan menyiapkan elemen grafis yang sesuai pada program
live music poptastic. Untuk mengatasi masalah tersebut penulis menggunakan teori
editing dari beberapa ahli terkait editing montage, layering, animation, keyframing
dan motion paths untuk menyiapkan elemen grafis yang akan digunakan. Penulis
juga menggunakan metode observasi dengan cara menonton acara yang serupa
seperti breakout, music everywhere dan juga tonight show. Selanjutnya penulis
akan menerapkannya pada saat menyiapkan elemen grafis agar dapat memberikan
hasil berupa elemen grafis yang bagus dan menarik sehingga program yang di
hasilkan layak untuk di tonton banyak orang
Live music programs are one of the popular entertainment programs on television,
but live music programs usually only feature famous musicians. On this occasion,
the author and colleagues want to create a final project for the production of the
PopTastic live music program, which will be broadcast live without any time delay.
In the PopTastic live music program, the author acts as an editor, in the preproduction, production and post-production stages, the author has obstacles in how
the editor's role is in determining ideas and preparing appropriate graphic
elements for the Poptastic live music program. To overcome this problem, the
author uses editing theories from several experts related to montage editing,
layering, animation, keyframing and motion paths to prepare the graphic elements
that will be used. The author also uses the observation method by watching similar
programs such as breakout, music everywhere and also the tonight show.
Furthermore, the author will apply it when preparing graphic elements in order to
provide results in the form of good and interesting graphic elements so that the
resulting program is worthy of being watched by many people.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | 1. Dosen pembimbing 1 : Adryans,S.Si., M.Sn. 2. Dosen pembimbing 2 : Dr. Rahmat Edi Irawan, S.Pd., M.I.Kom. |
Uncontrolled Keywords: | live music , penyunting gambar, elemen grafis, editor, graphic element |
Subjects: | 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas 300 – Ilmu Sosial > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi > 384 Komunikasi, telekomunikasi |
Divisions: | Jurusan Penerbitan > Program Studi Penyiaran |
Depositing User: | Perpustakaan Polimedia |
Date Deposited: | 19 Feb 2025 03:27 |
Last Modified: | 19 Feb 2025 03:27 |
URI: | https://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/270 |