KIROMI, AHMAD (2024) PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI PANDUAN NAIK KERETA CEPAT WHOOSH. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.
![PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI PANDUAN NAIK KERETA CEPAT WHOOSH [thumbnail of PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI PANDUAN NAIK KERETA CEPAT WHOOSH]](https://repository.polimedia.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
TA2024_D_03_AHMAD KIROMI_Laporan.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (700kB)
Abstract
As a developing country, Indonesia is demonstrating its ability to meet the public's
needs in terms of transportation. The government of the Republic of Indonesia has
successfully cooperated with the Chinese government in the realization of safe,
comfortable, fast, and modern public transportation. The launch of Whoosh made
Indonesia the first country in Southeast Asia to have a high-speed train that runs
between the cities of Jakarta and Bandung. Nevertheless, there are still many
people, especially parents, who are confused and unaware of the flow and
procedures for boarding Whoosh. The author intends to design a guidebook in the
form of a booklet that can facilitate prospective Whoosh users through this final
project. Regarding the data collection methods that have been carried out through
interviews, observations, and literature studies, there are various findings such as:
The lack of knowledge related to Whoosh as the first fast train in Indonesia to the
number of passengers who are unaware of the flow, procedures, and ethics of riding
Whoosh, etc. With the Booklet, the author hopes to provide insights in interesting,
unique and communicative visual illustrations about Whoosh, making it easier for
the public to understand this guidebook.
Indonesia sebagai negara berkembang berusaha menunjukkan kemampuannya
dalam menaungi kebutuhan masyarakat terkait transportasi umum. Dalam
kemampuan bilateralnya, pemerintah Republik Indonesia berhasil menggandeng
kerjasama dengan Pemerintahan Tiongkok dalam mewujudkan transportasi umum
yang aman, nyaman, cepat, dan modern. Hadirnya Whoosh, menjadikan Indonesia
sebagai negara pertama di Asia Tenggara yang memiliki kereta cepat yang
membentang antara kota Jakarta dan Bandung. Namun fakta di lapangan, masih
banyak masyarakat khususnya orang tua yang bingung dan belum mengetahui
bagaimana alur dan tata cara untuk menaiki transportasi Whoosh. Melalui tugas
akhir ini, penulis bermaksud memrancang buku panduan berupa Booklet yang dapat
mempermudah calon pengguna Whoosh. Adapun metode pengumpulan data yang
telah dilakukan melakui wawancara, observasi, dan studi pustaka yang telah
dilakukan, terdapat berbagai temuan seperti: Kurangnya pengetahuan terkait
Whoosh sebagai kereta cepat pertama di Indonesia hingga banyaknya penumpang
yang belum mengetahui alur, tata cara, serta etika menaiki Whoosh dan lain
sebagainya. Penulis berharap dengan hadirnya Booklet, dapat memberikan
wawasan dalam visual illustrasi yang menarik, unik dan komunikatif tentang
Whoosh sehingga memudahkan masyarakat untuk memahami buku panduan ini.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | 1. Yayah Nurasiah, M.Pd., ; 2. Rezki Gautama Tanrere, M. Ds. |
Uncontrolled Keywords: | Whoosh, Guide, Booklet,: Whoosh, Panduan, Booklet |
Subjects: | 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas 700 - Seni dan Rekreasi > 740 Seni grafis dan seni dekoratif > 740 Seni grafis dan seni dekoratif 700 - Seni dan Rekreasi > 740 Seni grafis dan seni dekoratif > 741 Gambar dan seni menggambar |
Divisions: | Jurusan Desain > Program Studi Desain Grafis |
Depositing User: | Perpustakaan Polimedia |
Date Deposited: | 28 Feb 2025 07:48 |
Last Modified: | 28 Feb 2025 07:48 |
URI: | https://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/329 |