PERAN SET DRESSER DALAM MENENTUKAN PERNAK – PERNIK PROGRAM VARIETY SHOW WARISAN WARNA - WARNI

Priyatna, Lisa Eka Putri (2024) PERAN SET DRESSER DALAM MENENTUKAN PERNAK – PERNIK PROGRAM VARIETY SHOW WARISAN WARNA - WARNI. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of PERAN SET DRESSER DALAM MENENTUKAN PERNAK – PERNIK PROGRAM VARIETY SHOW WARISAN WARNA - WARNI] Text (PERAN SET DRESSER DALAM MENENTUKAN PERNAK – PERNIK PROGRAM VARIETY SHOW WARISAN WARNA - WARNI)
Laporan Tugas Akhir Lisa Eka Putri Priyatna-1-12.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (297kB)

Abstract

Penulisan ini dilatar belakangi bagaiman peran set dresser dalam menentukan
pernak-pernik program variety show, yang merupakan sebuah program yang
memberikan informasi, hiburan dan edukasi melalui pertunjukan seni tradisional
dengan kearifan local dari berbagai derah di Indonesia. Melalui kolaborasi dengan
seniman-seniman dari berbagai latar belakang bidangnya masing-masing, acara ini
dapat memberikan hiburan, edukasi serta informasi yang dapat menginspirasi
penonton untuk mencintai kekayaan budaya Indonesia. Penulisan ini menjelaskan
bagaimana memlihi pernak-pernik yang sesuai dengan kebutuhan serta tidak terjadi
ada pernak-pernik yang berlebihan. Meski demikian, pernak-pernik di set tetap
ditempatkan secara strategis, namun pada bagian artistik terdapat set dresser yang
bertugas memastikan pernak-pernik dan dekorasi terlihat lebih bagus di depan
kamera, sehingga tercipta suasana yang sesuai. alur cerita yang telah dibuat.
Departemen yang fokus pada hal ini adalah set dresser yang tugasnya memilih
barang-barang apa saja yang akan ditempatkan pada set tersebut menurut direktur
artistic.

This writing is motivated by the role of set dressers in determining variety show
program trinkets, which is a program that provides information, entertainment and
education through traditional art performances with local wisdom from various
regions in Indonesia. Through collaboration with artists from various backgrounds
in their respective fields, this event can provide entertainment, education and
information that can inspire audiences to love the richness of Indonesian culture.
This article explains how to choose knick-knacks that suit your needs and without
excessive knick-knacks. Even so, the knick-knacks in the set are still placed
strategically, but in the artistic section there is a set dresser whose job is to ensure
the knick-knacks and decorations look better on the front camera, thus creating an
appropriate atmosphere. storyline that has been created. The department that
focuses on this is the set dresser who chooses what items will be placed in the set
according to the artistic director.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1. Mohammad Ismed,ST,M.I.Kom. ; 2. Arly Yanatri Zainsty, M.Sn.
Uncontrolled Keywords: Penata Artistik, Set Dresser Variety Show, Kebudayaan, Artistic Arranger, Variety Show Set Dresser, Culture
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas
300 – Ilmu Sosial > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi > 384 Komunikasi, telekomunikasi
Divisions: Jurusan Penerbitan > Program Studi Penyiaran
Depositing User: Perpustakaan Polimedia
Date Deposited: 05 Mar 2025 07:29
Last Modified: 05 Mar 2025 07:29
URI: https://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/523

Actions (login required)

View Item
View Item