PEMBUATAN DESAIN VISUAL UNTUK MENINGKATKAN BRAND AWARENESS PADA AKUN INSTAGRAM MAJALAH SUNDAY

Pratama, Haris (2024) PEMBUATAN DESAIN VISUAL UNTUK MENINGKATKAN BRAND AWARENESS PADA AKUN INSTAGRAM MAJALAH SUNDAY. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.

[thumbnail of PEMBUATAN DESAIN VISUAL UNTUK MENINGKATKAN BRAND AWARENESS PADA AKUN INSTAGRAM MAJALAH SUNDAY] Text (PEMBUATAN DESAIN VISUAL UNTUK MENINGKATKAN BRAND AWARENESS PADA AKUN INSTAGRAM MAJALAH SUNDAY)
TA_PERIKLANAN_HARIS PRATAMA_21330036-1-13.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (689kB)

Abstract

Majalah Sunday merupakan produk industri kreatif berskala UMKM, di
bidang media online. Sunday mengusung tema seputar kehidupan sekolah
tingkat SMA/SMK dan berbagai isu masa remaja. Majalah Sunday ingin
memperkenalkan majalah edukasi remaja melalui media sosial dikarenakan
masih kurangnya kesadaran masyarakat di Indonesia. Oleh karena itu,
Majalah Sunday memerlukan graphics design untuk pembuatan desain
visual guna meningkatkan brand awareness kepada masyarakat terhadap
Majalah Sunday melalui media sosial, dengan tujuan masyarakat dapat
mengetahui dan mengenal Majalah Sunday. Dalam tugas akhir ini, penulis
menggunakan metode pengumpulan data berupa wawancara dan studi
pustaka. Dalam merancang desain visual pada akun Instagram Majalah
Sunday, penulis menerapkan teori AISAS (Attention, Interest, Search,
Action, dan Share) guna memaksimalkan tercapainya brand awareness.
Hasil penulisan ini, diharapkan memberikan pemahaman yang terkait
pentingnya pembuatan desain visual untuk meningkatkan brand awareness
pada akun instagram.

Sunday magazine is an MSME-scale creative industry product, in the field
of online media. Sunday carries a theme about high school / vocational
school life and various teenage issues. Sunday Magazine wants to introduce
a youth education magazine through social media due to the lack of public
awareness in Indonesia. Therefore, Sunday Magazine needs graphic design
to create a visual design to increase brand awareness to the public of
Sunday Magazine through social media, with the aim that people can know
and recognize Sunday Magazine. In this final project, the author uses data
collection methods in the form of interviews and literature studies. In
designing the visual design on Sunday Magazine's Instagram account, the
author applies the AISAS theory (Attention, Interest, Search, Action, and
Share) to maximize the achievement of brand awareness. The results of this
writing are expected to provide an understanding of the importance of
making visual design to increase brand awareness on Instagram accounts.
Translated with DeepL.com (free version)

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1. R. Sulistiyo Wibowo, M.Sn. ; 2. Jefri Rahmadhian, M.Kom.
Uncontrolled Keywords: Graphic Design, Desain Visual, Brand Awareness, Instagram, AISAS, Majalah Sunday
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 659 Periklanan dan hubungan masyarakat
Divisions: Jurusan Penerbitan > Program Studi Periklanan
Depositing User: Perpustakaan Polimedia
Date Deposited: 11 Mar 2025 04:58
Last Modified: 11 Mar 2025 04:58
URI: https://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/607

Actions (login required)

View Item
View Item