Fidurati, Kirei Almira (2024) PEMBUATAN ARTIKEL DI BLOG ORBIT JOBS UNTUK MEMPROMOSIKAN PERUSAHAAN ORBIT VENTURA INDONESIA. Diploma thesis, Politeknik Negeri Media Kreatif.
![PEMBUATAN ARTIKEL DI BLOG ORBIT JOBS UNTUK MEMPROMOSIKAN PERUSAHAAN ORBIT VENTURA INDONESIA [thumbnail of PEMBUATAN ARTIKEL DI BLOG ORBIT JOBS UNTUK MEMPROMOSIKAN PERUSAHAAN ORBIT VENTURA INDONESIA]](https://repository.polimedia.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
(INI FIX) KIREI_ TA KESELURUHAN-1-13.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (984kB)
Abstract
Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi telah membawa perubahan
signifikan dalam dunia bisnis, terutama dalam promosi produk dan layanan
melalui internet. PT Orbit Ventura Indonesia, yang bergerak di bidang teknologi
dan sumber daya manusia, memanfaatkan blog Orbit Jobs untuk mempromosikan
perusahaan. Blog ini diharapkan dapat membangun citra perusahaan,
meningkatkan visibilitas online, dan menarik minat calon pelanggan serta mitra
bisnis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pembuatan artikel di blog
Orbit Jobs dalam mempromosikan PT Orbit Ventura Indonesia menggunakan teori
AISAS (Attention, Interest, Search, Action, Share). Metode penelitian yang
digunakan adalah studi pustaka dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan
bahwa pembuatan artikel di blog Orbit Jobs mengikuti tahapan AISAS yang
dimulai dengan menarik perhatian audiens, membangkitkan minat, menyediakan
informasi yang dapat dicari lebih lanjut, mendorong tindakan (seperti pendaftaran
atau konsultasi), dan memungkinkan pembaca untuk berbagi artikel di media
sosial.
The advancement of information and communication technology has brought
significant changes to the business world, especially in the promotion of products
and services through the internet. PT Orbit Ventura Indonesia, which operates in
the technology and human resources sector, utilizes the Orbit Jobs blog to
promote the company. This blog is expected to build the company's image,
enhance online visibility, and attract the interest of potential customers and
business partners. This study aims to understand the process of creating articles
on the Orbit Jobs blog to promote PT Orbit Ventura Indonesia using the AISAS
theory (Attention, Interest, Search, Action, Share). The research methods
employed include literature review and observation. The findings indicate that the
article creation process on the Orbit Jobs blog follows the AISAS stages, starting
with capturing audience attention, generating interest, providing searchable
information, encouraging actions (such as registration or consultation), and
enabling readers to share the articles on social media.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | 1. Dr. Tipri Rose Kartika, M.M. ; 2. Ingrid Veronica Kusumawardani, S.S.,M.Pd. |
Uncontrolled Keywords: | Digital Promotion, Promosi Digital, Blog, AISAS, Orbit Ventura Indonesia |
Subjects: | 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 659 Periklanan dan hubungan masyarakat |
Divisions: | Jurusan Penerbitan > Program Studi Periklanan |
Depositing User: | Perpustakaan Polimedia |
Date Deposited: | 16 Apr 2025 07:36 |
Last Modified: | 16 Apr 2025 07:36 |
URI: | https://repository.polimedia.ac.id/id/eprint/813 |